Monday, 28 January 2013

SMASH Inikah Cinta

Selamat Datang di blog Lirik Lagu. Dihalaman ini anda akan mendapatkan informasi seputar :
Lirik MP3SMASH Inikah Cinta | Download Lagu SMASH Inikah Cinta | Download MP3 SMASH Inikah Cinta Legal
Berikut ini adalah Lirik Lagu SMASH Inikah Cinta yang bisa di gunakan untuk Karoke

Lirik Lagu Inikah Cinta - Smash


Lirik Lagu SMASH Inikah Cinta - Foto Smash Terbaru

Saat ku jumpa dirinya di suatu suasana
Terasa getaran dalam dada
Ku coba mendekatinya, ku tatap dirinya
Oh dia sungguh mempesona

Ingin daku menyapanya, menyapa dirinya
Bercanda tawa dengan dirinya
Namun apa yang ku rasa, aku tak kuasa
Aku tak tahu harus berkata apa

Inikah namanya cinta oh inikah cinta
Cinta pada jumpa pertama
Inikah rasanya cinta oh inikah cinta
Terasa bahagia saat jumpa dengan dirinya

Ku jumpa dia berikutnya, suasana berbeda
Getaran itu masih ada
Aku dekati dirinya, ku tatap wajahnya
Oh dia tetap mempesona

Ingin daku menyapanya, menyapa dirinya
Bercanda tawa dengan dirinya
Namun apa yang ku rasa, aku tak kuasa
Aku tak tahu harus berkata apa yeah

Inikah namanya cinta oh inikah cinta
Cinta pada jumpa pertama
Inikah rasanya cinta oh inikah cinta
Terasa bahagia saat jumpa dengan dirinya

Ooh rindu terasa di kala diri ini ingin jumpa
Ingin selalu bersama, bersama dalam segala suasana

Inikah namanya cinta oh inikah cinta
Cinta pada jumpa pertama
Inikah rasanya cinta oh inikah cinta
Terasa bahagia saat jumpa

Inikah namanya cinta oh inikah cinta
Cinta pada jumpa pertama
Inikah rasanya cinta oh inikah cinta
Terasa bahagia saat jumpa

Inikah namanya cinta oh inikah cinta
Cinta pada jumpa pertama
Inikah rasanya cinta oh inikah cinta
Terasa bahagia saat jumpa dengan dirinya
Dengan dirinya huuu dengan dirinya
Lirik lagu smash lainnya Lirik Lagu SMASH Selalu Bersama

Informasi seputar Download MP3 SMASH Inikah Cinta


kami tidak menghost / menyimpan file Download lagu SMASH Inikah Cinta pada hosting pribadi kami. Jika anda ingin mendownloadnya mungkin anda bisa menemukannya di situs free share host, disini atau bisa juga anda menDownload Mp3 SMASH Inikah Cinta legal pada halaman INI sebagai bentuk anda menghargai karya karya Musik mereka.Download MP3 / Lagu SMASH Inikah Cinta Versi Karoke
Admin Dlirik Lagu
Ringtone / I Ring / RBT / NSP SMASH Inikah Cinta
SMASH Inikah Cinta Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 comments:

Post a Comment